Apa Arti Kategori 4 KIP Kuliah 2023? Begini Ternyata Pengertiannya!

- Jumat, 17 Maret 2023 | 20:57 WIB
Ini dia kategori 4 KIP Kuliah 2023 yang perlu kamu tahu. (Foto: Diolah dari kip-kuliah.kemdikbud.go.id)
Ini dia kategori 4 KIP Kuliah 2023 yang perlu kamu tahu. (Foto: Diolah dari kip-kuliah.kemdikbud.go.id)

AboutMalangcom, 17 Maret 2023 - Adanya kategori jadi pertanyaan besar bagi calon penerima bantuan ini, apa arti kategori 4 KIP Kuliah 2023?

Kamu bisa cek apa arti kategori 4 KIP Kuliah 2023 dengan informasi lengkap yang sudah tersedia di sini.

Sebenarnya arti dari kategori 4 KIP Kuliah 2023 sangatlah sederhana, jadi simak baik-baik hingga akhir artikel ya!

Baca Juga: Kapan Pengumuman KIP Kuliah 2023? Ini Jadwalnya

Ada yang berbeda dari pendaftaran KIP Kuliah tahun lalu.

Tahun ini terdapat beberapa tampilan dan fitur baru yang ada dalam pendaftaran KIP Kuliah 2023.

Yang sempat membuat calon penerima cukup bingung yaitu mengenai desil hingga kategori yang kini sudah muncul.

Baca Juga: Berapa Lama Proses Puslapdik KIP Kuliah 2023 Cair? Ini Tahapan dan Waktunya!

Pendaftaran KIP Kuliah 2023 sudah dibuka sejak 14 Februari lalu.

Sesuai namanya, KIP Kuliah untuk kamu yang ingin kuliah namun dalam kategori yang kurang mampu.

Kamu akan mendapatkan bantuan yang akan sangat memudahkan melalui program ini.

Baca Juga: Data KIP Kuliah 2023 Belum Sinkron dengan SNBP? Segera Lakukan Ini Sebelum Terlambat

KIP Kuliah 2023 erat kaitannya dengan pendaftaran kuliah yaitu SNBP, SNBT, hingga mandiri.

Ada beberapa dokumen dan hal yang harus diisi dalam pendaftaran KIP Kuliah tahun ini.

Halaman:

Editor: Shintiya Yulia Frantika

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X