AboutMalang.com, 26 Mei 2023 - Kopitiam telah banyak dibuka di Malang.
Kamu bisa cobain sarapan yang agak berbeda dari biasanya dengan mengunjungi kopitiam yang ada di Malang.
Buat kamu yang sedang berburu kopitiam di Malang, berikut ini daftar rekomendasinya.
Baca Juga: KANE LOP! Ini Rekomendasi Batagor Asli Bandung di Malang yang Rasanya Autentik dan Memanjakan Lidah
1. Laoban Kopitiam
Buka setiap hari pukul 07.00 WIB - 21.00 WIB.
Lokasinya berada di Jalan Soekarno Hatta Indah No. 17, Malang.
Nah, Laoban Kopitiam ini menyediakan menu seperti nasi hainan, nasi lemak, mie laksa, mie hainan, dimsum, dan lain sebagainya.
Baca Juga: Nonton 'Tengoku Daimakyo Heavenly Delusion' Episode 9 Sub Indo, bukan Streaming di Anoboy
Tak ketinggalan menu kopinya pun bervariasi.
Menu di Laoban Kopitiam ini banderol mulai dari Rp12.000.
2. Kopitiam 99
Kopitiam yang satu ini berlokasi di Jalan Ter. Borobudur 1A, Malang. (Sebelah Starbucks)
Menyajikan menu seperti nasi hainam chasiu ayam, nasi ayam kungpao, kopi butter, lomee kental, dan masih banyak lagi.
Artikel Terkait
Afgan Pernah Makan di Sini! Inilah 5 Kuliner di Surabaya yang Jadi Favorit Para Artis
4 Kuliner Sekitar Muharto dan Kotalama Malang, Udah Terjamin Enaknya!
Wajib Mampir! Ini 5 Kuliner di Sekitar Tidar dan Universitas Ma Chung Paling Terkenal dan Enak, Yuk Cobain!
Kuy Mampir! 3 Rekomendasi Tempat Makan Korea Terkenal dan Terbaik di Malang yang Wajib Dicoba
Rekomendasi Kelezatan! 4 Wisata Kuliner Legendaris dan Terpopuler di Kota Malang, Harus Dicoba Nih!
Bikin Nagih! Rawon Brintik Kuliner Legendaris ini Jadi Andalan Warga Malang, Sudah Cobain?
WUENAK POL! 3 Ramen di Malang yang Bikin Nagih, Asli Auto Jadi Langganan