Segini Panjang Jalur KA Sulsel yang Baru Saja Diresmikan Jokowi

- Rabu, 29 Maret 2023 | 16:50 WIB
Joko Widodo meresmikan jalur KA Sulsel Maros – Barru.  (Foto: kai.id)
Joko Widodo meresmikan jalur KA Sulsel Maros – Barru. (Foto: kai.id)

AboutMalang.com, 29 Maret 2023 – Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo baru saja meresmikan jalur kereta api (KA) Sulawesi Selatan.

Peresmian jalur KA Sulsel tersebut dilakukan pada Rabu, 29 Maret 2023 di Depo Maros.

Jokowi meresmikan Pengoperasian Jalur Kereta Api Lintas Makassar – Parepare antar MarosBarru.

Baca Juga: Ngeri! Ini Senjata Tajam yang Diduga Digunakan Pelaku untuk Membacok Mantan Ketua KY, Jaja Ahmad Jayus

Jalur yang diresmikan ini memiliki panjang 80 kilometer, dimulai dari Stasiun Maros hingga Stasiun Garongkong.

Jalur KA ini merupakan bagian dari dari total jalur KA Makassar – Parepare sepanjang 145 kilometer.

Jalur ini merupakan bagian dari KA Trans Sulawesi dan salah satu protek stategis nasional (PSN).

Baca Juga: MUDIK GRATIS! Pemerintah Jateng Sediakan Bus Bantuan untuk Mudik, Ini Syarat, Cara Daftar, dan Jurusannya!

Peresmian ini merupakan bagian dari wujud pemerataan jalur kereta di luar Pulau Jawa dan juga Sumatera.

Rupanya ada kesamaan dari jalur KA Sulsel dengan Aceh, yakni sama-sama memiliki lebar kereta 1435 mm.

Kemudian keduanya sama-sama menggunakan produk dari dalam negeri yakni PT Inka.

Dapatkan berita-berita ter-update seputar berita nasional langsung dalam genggaman Anda dari AboutMalang.com, dengan ikuti Google News AboutMalang.com. Caranya, klik link berikut: https://news.google.com/ dan klik 'tanda bintang di pojok kanan atas layar'. Semoga bermanfaat! 

(***)

Editor: Arvendo Mahardika

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X